Pelajari Apa Kegunaan Pipet Ukur

oleh | Okt 7, 2021 | Instrument Laboratorium

Apakah anda seorng ilmuan atau peneliti? jika ya apakah anda sudah tahu apa saja kegunaan pipet ukur secara lengkapnya. Jika belum tau yuk simak pembahasannya di artikel ini.

Pengertian Pipet

Pipet, atau alat penetes cairan kimia, adalah alat atau isntrument laboratorium yang bisa digunakan untuk memindahkan volume cairan terukur.

Pengertan Pipet Ukur

Pipet ukur adalah salah satu alat yang digunakan di berbagai macam laboratorium. Cara penggunaan pipet ukur harus dengan cara yang benar agar aman. Salah satu fungsi penting ialah Untuk mengambil larutan dengan ukuran tertentu. Ukuran dari pipet ukur ini bermacam-macam dari ukuran 1 ml, 2 ml, 5ml, 10 ml dan seterusnya.

1. Manfaat dan Kegunaan Pipet Ukur

Bagi anda yang sudah paham tentang pengertian dari pipet ukur selanjutnya ketahui juga apa saja manfaat dan kegunaan pipet ukur, sebelum mengetahui fungsi dan kegunaannya bahwa piper ukur itu dibagi menjadi dua jenis diantaranya yaitu:

A. Pipet Serologi

Untuk menggunakan pipet ukur ini, maka Anda harus mengkosongkan sepenuhnya pipet ukur ini sebelum digunakan.

B. Pipet Mohr

Untuk menggunakan pipet ukur ini, Anda hanya perlu mengosongkan sebagain cairan sampai tanda kalibrasi terendah. Cairan atau larutan yang tersisa bukanlah bagian dari volume yang diinginkan, jadi tak perlu khawatir volume cairan atau larutan yang dipindahkan bertambah.

Nah itulah jenis pipet ukur sedikit penjelasnnya, untuk itu berikut ini adalah manfaatnya:

Dari prinsip kerja pipet ukur, sebenarnya Anda sudah dapat mengetahui fungsi dari pipet ukur. Ya, benar fungsi dari pipet ukur adalah untuk memindah cairan atau larutan dari pipet ke wadah berbagai ukuran lainya yang sudah disiapkan. Untuk dapat mengambil cairan dan tentunya pipet ukur berfungsi sebagaimana mestinya, biasanya penggunaan pipet ukur dipasangkan dengan Rubber bulb.

Rubber buld berfungsi agar cairan atau larutan mudah masuk ke dalam badan pipet ukur. Pipet ukur biasanya digunakan untuk mengambil cairan atau larutan yang pekat. Perlu Anda ketahui, mengambil cairan atau larutan pekat dengan gelas kemia, tentu akan beresiko.

Jika dibandingkan dengan gelas ukur, tentunya pengambilan cairan atau laruatan akan lebih teliti dan tepat. Nah, pada pembahasan selanjutnya akan membahas atau mengulas mengenai cara penggunaan pipet ukur, berikut adalah cara menggunakan pipet ukur.

2. Cara Penggunaan Pipet ukur

Untuk menggunakan pipet ukur, dibutuhkan rubber bulb atau elektronik pipet kontroler. Rubber bulb berupa karet yang digunakan untuk menghisap larutan dari dalam pipet ukur. Elektronik pipet kontroler memiliki fungsi yang sama dengan rubber bulb. Tetapi kontroler ini bekerja secara elektronik.

Berikut cara menggunakan pipet ukur :

  1. Pasang/hubungkan pipet ukur dengan rubber bulb/elektronik pipet kontroler. Pastikan terpasang dengan benar.
  2. Ambil larutan yang ingin dipindahkan,sesuaikan volumenya dan pindahkan ke wadah yang diinginkan.

Jenis Jenis Pipet Beserta Fungsinya

Ada berbagai jenis pipet dengan fungsi berbeda-beda pula. Bisa dibilang, seluruh pipet yang akan dijelaskan di bawah ini memiliki nilai penting di dalam dunia penelitian.

1. Pipet

Kegunaan Pipet Ukur
Source: pixels.com

Pipet jenis ini merupakan versi standar tanpa ada fitur tambahan. Pipet ini tentu dapat memindahkan cairan dengan bermacam presisi dan tingkatan. Ukuran pipet ini terhitung tinggi, bahkan hingga 1000 ml. Namun untuk pipet yang memiliki volume biasa, nama yang diberikan adalah mikropipet. Tapi untuk yang jauh lebih besar dinamakan makropipet.

2. Pipet Tetes

Kegunaan Pipet Ukur
Source: pixels.com

Fungsi dari pipet tetes adalah membantu memindahkan cairan dari satu wadah ke wadah lainnya. Jumlah cairan yang dapat dipindah terhitung kecil, yakni setetes demi setetes saja.

3. Pipet Ukur

Kegunaan Pipet Ukur
Source: acmedia.co,id

Fungsi pipet ukur adalah memindahkan cairan dengan jumlah ukuran yang tepat. Itulah mengapa di bagian permukaan pipet ukur terdapat garis informasi volume ukuran cairan. Biasanya ukuran volume terbesar pipet ukur adalah 50 ml.

4. Pipet Volume

Kegunaan Pipet Ukur
Source: acmedia.co.id

Pipet volume memiliki bentuk yang jauh berbeda dibandingkan pipet lainnya di daftar ini. Bentuk dari pipet jenis ini menggelembung di bagian tengahnya. Memang sangat berbeda, tetapi tentu ada maksud dari desain tersebut.

Fungsi pipet volume adalah mengambil cairan dengan volume yang tepat. Tentunya sesuai dengan label yang tertera di bagian gelembung itu. Inilah mengapa pipet volume terasa sangat berbeda.

5. Pipet Buret

Kegunaan Pipet Ukur
Source: melex.id

Fungsi dari pipet buret adalah mengukur berapa banyak cairan yang dikeluarkan ketika proses titrasi. Penggunaannya pun terhitung berbeda dibandingkan yang lainnya karena bukan untuk memindahkan cairan dari suatu wadah ke wadah lainnya.

6. Pipet Elektronik

Kegunaan Pipet Ukur
Source: envilife.co.id

Berbeda dari pipet yang lainnya pipet elektronik ini namun mempunyai fungsi yang sama seperti pada pipet biasanya, namun yang membedakannya yaitu pipet ini dibuat dengan menggunakan teknologi yang sudah canggih yang dapat mengukur secara isntant karena dirancang untuk lembih mempermudah dalam penggunaannya. Jika masih belum paham mengenai Pipet elektronik untuk itu berikut ini adalah contoh pipet elektronik.

Contoh Pipet Elektronik:

  • ENVILIFE Pipet MicroPette+
Kegunaan Pipet Ukur
Pipet MicroPette+

Deskripsi:

Pipet Envilife MicroPette+ sepenuhnya dapat diautoklaf, memudahkan pembersihan dan mengurangi risiko kontaminasi. Autoklaf uap dapat dilakukan di 121°C, 1 bar selama 20 menit. Setelah autoklaf, pipet harus didinginkan dan dibiarkan kering selama 12 jam sebelum digunakan.

Disarankan untuk memeriksa kinerja pipet setelah masing-masing nautoklaf. Pelumasan dan penyegelan piston pipet setelah setiap 10th autoklaf akan mengamankan fungsi yang disempurnakan.

Fitur:

  • Sepenuhnya dapat diautoklaf
  • Desain ergonomis memberikan pengoperasian yang sangat baik pengalaman
  • Tampilan volume yang mudah dibaca Pipet mencakup rentang volume dari 0,1μL menjadi 5mL
  • Kalibrasi dan perawatan yang mudah
  • Diproduksi dari bahan inovatif
  • Setiap MicroPette+ dilengkapi dengan Sertifikat kalibrasi individu menurut ISO8655
  • Kalibrasi online tersedia

Spesifikasi:

Single-channel Adjustable Volume Pipettes
Volume Range Increment Test Volume (Accuracy error) (Precision error)
% μL % μL
0.1-2.5μL 0.05μL 2.5μL 2.50% 0.0625 2.00% 0.05
1.25μL 3.00% 0.0375 3.00% 0.0375
0.25μL 12.00% 0.03 6.00% 0.015
0.5-10μL 0.1μL 10μL 1.00% 0.1 0.80% 0.08
5μL 1.50% 0.075 1.50% 0.075
1μL 2.50% 0.025 1.50% 0.015
2-20μL 0.5μL 20μL 0.90% 0.18 0.40% 0.08
10μL 1.20% 0.12 1.00% 0.1
2μL 3.00% 0.06 2.00% 0.04
5-50μL 0.5μL 50μL 0.60% 0.3 0.30% 0.15
25μL 0.90% 0.225 0.60% 0.15
5μL 2.00% 0.1 2.00% 0.1
10-100μL 1μL 100μL 0.80% 0.8 0.15% 0.15
50μL 1.00% 0.5 0.40% 0.2
10μL 3.00% 0.3 1.50% 0.15
20-200μL 1μL 200μL 0.60% 1.2 0.15% 0.3
100μL 0.80% 0.8 0.30% 0.3
20μL 3.00% 0.6 1.00% 0.2
50-200μL 1μL 200μL 0.60% 1.2 0.15% 0.3
100μL 0.80% 0.8 0.30% 0.3
50μL 1.00% 0.5 0.40% 0.2
100-1000μL 5μL 1000μL 0.60% 6 0.20% 2
500μL 0.70% 3.5 0.25% 1.25
100μL 2.00% 2 0.70% 0.7
200-1000μL 5μL 1000μL 0.60% 6 0.20% 2
500μL 0.70% 3.5 0.25% 1.25
200μL 0.90% 1.8 0.30% 0.6
1000-5000μL 50μL 5000μL 0.50% 25 0.15% 7.5
2500μL 0.60% 15 0.30% 7.5
1000μL 0.70% 7 0.30% 3
2-10mL 0.1mL 10mL 0.60% 60 0.20% 20
5mL 1.20% 60 0.30% 15
2mL 3.00% 60 0.60% 12
Envilife specifications are used as guidelines and the user calibration should refer to the industrial standard ISO 8655
  • ENVILIFE Pipet MicroPette+ Multi-channel
Kegunaan Pipet Ukur
Pipet MicroPette+ Multi-channel

Deskripsi:

ENVILIFE Pipet MicroPette+ Multi-channel pipet elektronik dengan saluran yang memiliki babnyak saluran.

Fitur:

  • Pipet saluran 8 dan 12 sesuai untuk 96 piring sumur Kepala pengeluaran berputar dengan mudah kenyamanan pemipetan
  • Piston individu dan rakitan ujung kerucut memungkinkan perbaikan dan perawatan yang mudah
  • Kerucut ujung yang terbuat dari bahan majemuk mengamankan kinerja penyegelan tinggi
  • Kompatibel dengan sebagian besar merek tip universal
  • Kalibrasi online tersedia

Spesifikasi:

8-channel Adjustable Volume Pipettes
Volume Range Increment Test Volume Error limits in accordance with ISO8655-2
(Accuracy error) (Precision error)
% μL % μL
0.5-10μL 0.1μL 10μL 1.50% 0.15 1.50% 0.15
5μL 2.50% 0.125 2.50% 0.125
1μL 4.00% 0.04 4.00% 0.04
5-50μL 0.5μL 50μL 1.00% 0.5 0.50% 0.25
25μL 1.50% 0.375 1.00% 0.25
5μL 3.00% 0.15 2.00% 0.1
50-300μL 5μL 300μL 0.70% 2.1 0.25% 0.75
150μL 1.00% 1.5 0.50% 0.75
50μL 1.50% 0.75 0.80% 0.4
12-channel Adjustable Volume Pipettes
Volume Range Increment Test Volume Error limits in accordance with ISO8655-2
(Accuracy error) (Precision error)
% μL % μL
0.5-10μL 0.1μL 10μL 1.50% 0.15 1.50% 0.15
5μL 2.50% 0.125 2.50% 0.125
1μL 4.00% 0.04 4.00% 0.04
0.5-10μL 0.1μL 10μL 1.50% 0.15 1.50% 0.15
5μL 2.50% 0.125 2.50% 0.125
1μL 4.00% 0.04 4.00% 0.04
5-50μL 0.5μL 50μL 1.00% 0.5 0.50% 0.25
25μL 1.50% 0.375 1.00% 0.25
5μL 3.00% 0.15 2.00% 0.1
50-300μL 5μL 300μL 0.70% 2.1 0.25% 0.75
150μL 1.00% 1.5 0.50% 0.75
50μL 1.50% 0.75 0.80% 0.4
Fixed Volume Pipettes
Volume Range Increment Test Volume Error limits in accordance with ISO8655-2
(Accuracy error) (Precision error)
% μL % μL
5μL - 5μL 1.3% 0.065 1.2% 0.06
10μL - 10μL 0.8% 0.08 0.8% 0.08
20μL - 20μL 0.6% 0.12 0.5% 0.1
25μL - 25μL 0.5% 0.125 0.3% 0.075
50μL - 50μL 0.5% 0.25 0.3% 0.15
100μL - 100μL 0.5% 0.5 0.3% 0.3
200μL - 200μL 0.4% 0.8 0.2% 0.4
250μL - 250μL 0.4% 1.0 0.2% 0.5
500μL - 500μL 0.3% 1.5 0.2% 1.0
1000μL - 1000μL 0.3% 3.0 0.2% 2.0
2000μL - 2000μL 0.3% 6.0 0.15% 3.0
5000μL - 5000μL 0.3% 15 0.15% 7.5
Envilife specifications are used as guidelines and the user calibration should refer to the industrial standard ISO 8655

Selain pipet elektronik diatas masih banyak lagi alat laboratorium yang sudah menggunakan teknologi canggih yang dapat lebih mudah membantu anda dalam penelitian di laboratorium, untuk melih lebih lengkapnya anda bisa mengunjungi halaman berikut, ALAT ALAT LABORATORIUM

Bagikan ke:
× Hubungi Kami!